Nuansa baru di dunia perfilman tanah air coba diusung oleh Nation Pictures, dengan menghadirkan film Simfoni Luar Biasa yang mengisahkan cerita anak-anak berkebutuhan khusus yang memiliki talenta musik luar biasa.
Film ini cukup berbeda dari film anak-anak biasanya, karena menggunakan dialog dalam tiga bahasa, yakni bahasa Indonesia,(Tagalog) Filipina, dan Inggris. Selain itu bintang yang tampil dalam film itu berasal dari Filipina dan Indonesia.
Simfoni Luar Biasa di bintangi oleh dua bintang terkenal asal Filipina, Christian Bautista dan Maribeth, serta Ira Wibowo dan Ira Maya Sopha
"Kita pilih Christian sebagai bintang utama karena dia punya penggemar yang cukup banyak di Indonesia," kata Delon Tio, produser dari film ini, di Jakarta, Jum`at (12/8).
Delon mengungkapkan, target pasar filmnya selain anak-anak juga para penggemar Christian yang cukup banyak, karena dibanding di Filipina penggemar Christian masih lebih banyak di Indonesia.
Waktu proses syuting Christian terlihat gugup, hal ini disebabkan karena film ini adalah film pertamanya, selain itu Simfoni Luar Biasa juga telah diputar di filipina yang diungkapkan Delon sambutannya sangat luar biasa. "Waktu premiere di Filipina, kita berhasil menyedot 600 penonton dan semua tanggapannya bagus sekali," klaim Delon
Pihak rumah produksi film ini juga menyatakan mematok target 500 ribu penonton di Indonesia sedangkan di filipina sekitar 300 ribu orang.
Film ini akan mulai ditayangkan di Indonesia pada 29 September 2011, sedangkan di Filipina film ini sudah tayang sejak 3 Agustus 2011.
Film ini cukup berbeda dari film anak-anak biasanya, karena menggunakan dialog dalam tiga bahasa, yakni bahasa Indonesia,(Tagalog) Filipina, dan Inggris. Selain itu bintang yang tampil dalam film itu berasal dari Filipina dan Indonesia.
Simfoni Luar Biasa di bintangi oleh dua bintang terkenal asal Filipina, Christian Bautista dan Maribeth, serta Ira Wibowo dan Ira Maya Sopha
"Kita pilih Christian sebagai bintang utama karena dia punya penggemar yang cukup banyak di Indonesia," kata Delon Tio, produser dari film ini, di Jakarta, Jum`at (12/8).
Delon mengungkapkan, target pasar filmnya selain anak-anak juga para penggemar Christian yang cukup banyak, karena dibanding di Filipina penggemar Christian masih lebih banyak di Indonesia.
Waktu proses syuting Christian terlihat gugup, hal ini disebabkan karena film ini adalah film pertamanya, selain itu Simfoni Luar Biasa juga telah diputar di filipina yang diungkapkan Delon sambutannya sangat luar biasa. "Waktu premiere di Filipina, kita berhasil menyedot 600 penonton dan semua tanggapannya bagus sekali," klaim Delon
Pihak rumah produksi film ini juga menyatakan mematok target 500 ribu penonton di Indonesia sedangkan di filipina sekitar 300 ribu orang.
Sinopsis Film SIMFONI LUAR BIASASimfoni Luar Biasa mengisahkan seorang pemuda filipina bernama Jayden (Christian Bautista) , seorang musisi yang mempunyai impian untuk menjadi seorang Rockstar kerap mempunyai kehidupan yang tidak menentu.
Suatu malam setelah terjadi perkelahian di sebuah Karaoke di Manila City, Filipina, Jayden menemukan barang-barangnya berserakan didepan kontrakan karena tunggakan sewa kontrakan yang belum dia bayar.
Dengan berat hati, ia meninggalkan Manila untuk sementara dan berangkat ke Jakarta. Setelah bertemu dengan Ibunya yang telah lama berpisah, Marlina (Ira Wibowo), akhirnya Jayden mengetahui kalau ia sudah menyiapkan rencana besar untuk dirinya
Seseorang yang bermimpi untuk menjadi rockstar harus menghadapi tantangan yang belum pernah dia sangka sebelumnya. Di tempat ini selain murid-murid itu, Jayden juga bertemu dengan beberapa karakter unik seperti Bu Rinjani (Ira Maya Sopha) yang tegas dan demokratis, Pak Dimas (Verdi Solaiman) yang sinis dan beberapa karakter lainnya. Disinilah Jayden mendapat pelajaran hidup dari anak-anak berkebutuhan khusus.
Jayden yang awalnya putus asa akhirnya pun bersemangat setelah mengetahui bakat anak anak yang luar biasa itu yang akhirnya membentuk paduan suara untuk ikut lomba koor melawan sekolah umum, akankah Jayden berhasil mengajarkan anak anak itu untuk memenangkan kompetisi paduan suara itu.
Film ini akan mulai ditayangkan di Indonesia pada 29 September 2011, sedangkan di Filipina film ini sudah tayang sejak 3 Agustus 2011.
Trailer Film SIMFONI LUAR BIASA
Source :
Harus dicatat tanggal mainnya nih...
BalasHapuskelihatannya seru nih filmnya
BalasHapusberkolaborasi dengan artis luar, tentu gebrakan akan lain hasilnya
BalasHapussalam dari pamekasan madura MINAL AIDZIN WAL FAIDZIN
Wadduh!
BalasHapusjom laa jln sini n follow me !
http://hanimansor01.blogspot.com/
Love to blogwalk at your blog
mudah-mudahan bukan jual tampang/nama christian. tapi ada simfoni2 indah.
BalasHapuswajib nonton nih ,, hee
BalasHapussukses teruss
wajib nonton nih.
BalasHapuspengen cepet cepet nonton cristian bautista nih..heumppp
BalasHapusSaya sih baru nonton trailernya di youtube. karena di medan belum tayang kayaknya. secara umum, filmnya ok banget dari sound track bintang yang mengisi ok banget. Tapi ada kekurangannya (menurut saya) ketara banget kalo anak2 pemeran disana diambil dari anak2 normal yg memerankan cacat. bagusnya dimix antara pemeran dengan penderita, walau itu gak gampang. but anyway.. saya suka banget nih..trailernya aja dah buat saya merinding. kena banget tuh trailer. selama ini film Indonesia banyak hantunya ato komedi paksaan...tapi kalo yg ini jempol buat krunya. wzh.
BalasHapusudah keren ..
BalasHapuskaya
suaranya mancaaapp ..
hemmm coobe ane kaya gitu...
ngarepppppppp
Barusan nonton di RCTI, langsung tanya ama Mbah Google. Pada saat konser bikin terharu (mata berkaca). Salut buat film yang satu ini..
BalasHapus